Running LED : Cara Membuatnya dengan Arduino

Indobot Academy

Light Emitting Diode atau sering di singkat dengan LED adalah komponen elektronika yang dapat memancarkan cahaya monokromatik ketika di berikan tegangan maju. LED merupakan keluarga Dioda yang terbuat dari bahan semikonduktor. Warna-warna Cahaya yang di pancarkan oleh LED tergantung pada jenis bahan semikonduktor yang di pergunakannya. LED dapat di manfaatkan dalam berbagai aplikasi, contohnya LED dapat di kontrol dengan menggunakan Arduino untuk menyala dalam waktu yang di tentukan.

Artikel ini merupakan panduan praktis yang membimbing pembaca melalui proses pembuatan proyek “Running LED” menggunakan Arduino. Dengan langkah-langkah yang jelas dan mudah diikuti, pembaca akan diperkenalkan pada dasar-dasar pemrograman Arduino dan cara mengendalikan lampu LED untuk menciptakan efek berjalan yang menarik. Tutorial ini tidak hanya di tujukan bagi para pemula yang ingin memahami dasar-dasar elektronika dan pemrograman, tetapi juga dapat di jadikan referensi oleh mereka yang ingin mengasah keterampilan teknis mereka dalam pengembangan proyek Arduino.

Dari penyambungan rangkaian hingga pemrograman, artikel ini menggambarkan dengan rinci setiap langkah, membuka pintu bagi pembaca untuk mengeksplorasi kreativitas mereka dalam dunia yang dinamis dan menyenangkan dari proyek elektronika DIY menggunakan Arduino.

1. Skema Rangkaian

Gambar rangkaian Running LED

2. Alat/Bahan
  • Arduino           :  1 buah
  • LED                :   5 buah
  • resistor 220Ω  :   5 buah
  • Breadboard     :  1 buah

[/membership]

3. Sketch Program

Konsultasikan project mu bersama Tutor Indobot Academy dengan cara registrasi melalui tombol di bawah!

/*
Program Running LED dari kanan ke kiri
dibuat oleh Indobot
*/
void setup() // Memilih Pin OUTPUT
{
pinMode(0, OUTPUT);
pinMode(1, OUTPUT);
pinMode(2, OUTPUT);
pinMode(3, OUTPUT);
pinMode(4, OUTPUT);
}
 
void loop() //Perulangan pada program
{
digitalWrite(0, HIGH);
digitalWrite(1, LOW);
digitalWrite(2, LOW);
digitalWrite(3, LOW);
digitalWrite(4, LOW);
delay(1000);
digitalWrite(0, LOW);
digitalWrite(1, HIGH);
digitalWrite(2, LOW);
digitalWrite(3, LOW);
digitalWrite(4, LOW);
delay(1000);
digitalWrite(0, LOW);
digitalWrite(1, LOW);
digitalWrite(2, HIGH);
digitalWrite(3, LOW);
digitalWrite(4, LOW);
delay(1000);
digitalWrite(0, LOW);
digitalWrite(1, LOW);
digitalWrite(2, LOW);
digitalWrite(3, HIGH);
digitalWrite(4, LOW);
delay(1000);
digitalWrite(0, LOW);
digitalWrite(1, LOW);
digitalWrite(2, LOW);
digitalWrite(3, LOW);
digitalWrite(4, HIGH);
delay(1000);
}

Baca Juga : Mengapa Harus Ikut Bootcamp IoT di Indobot Academy

Kesimpulan :

Program ini akan menyalakan dan mematikan LED dari kanan ke kiri secara bergantian dengan interval waktu setiap satu detik.

Jangan lupa tetap upgrade skill kamu di Indobot Academy. Kamu bisa mendapatkan berbagai tutorial project. Selanjutnya tutorial bisa kamu terapkan di dalam kehidupan sehari-hari. Tak hanya itu, Indobot sudah menyediakan semua source coding yang dibutuhkan. Sehingga kamu hanya cukup membuka satu website saja. Oleh karena itu penting untuk mempelajari hal itu.

Bikin project tanpa ribet beli komponen sana-sini? Starter Kit Arduino/IoT bisa jadi solusi mu!

Ingin Tahu Program Kami Lebih Lanjut?

Silahkan isi Formulir Dibawah Ini untuk Diskusi dengan Tim Indobot Academy.

Baca Juga

Bagikan:

Tinggalkan komentar

whatsapp whatsapp