[lwptoc numeration=”none” title=”Daftar Isi”] |
Hallo Sahabat Indobot… kalau sebelumnya kita telah membagikan tutorial tentang membuat jam digital menggunakan Modul RTC dan Arduino kali ini kita juga akan segera membagikan tutorial pembuatan Jam digital, Namun tanpa menggunakan Modul RTC. Kemudian bagi kalian yang tidak memiliki Modul tersebut tetap bisa membuat jam digital ya Sahabat Indobot. Kemudian Bagaiamana cara membuatnya? Yuk silahkan segera simak tutorialnya berikut ini :
Membuat Jam Digital Arduino tanpa Modul RTC
1.Pertama Alat dan Bahan
- Pertama, Komputer yang terinstal Arduino IDE 1 unit
- Kedua, Potensiometer 1 buah
- Kemudian, Modul LCD 1 buah
- Selanjutnya, Kabel Penghubung Secukupnya
2.Kemudian Gambar Rangkaian
3.Selanjutnya Programming Arduino IDE
Belajar Elektronika, Arduino, selanjutnya IoT step by step dengan bantuan tangga belajar? segera Daftar sekarang dan dapatkan PROMO
|
Penting : Sebelum anda mengetikkan program diatas Pastikan Arduino IDE yang kalian gunakan sudah Terinstall Library Time.h.
Jika sudah Terinstall Ketikkan Program diatas pada Aarduino IDE kalian, hubungkan Board arduino dengan Komputer menggunakan USB Arduino kemudian upload program ke Board Arduino. Segera Pastikan proses upload selesai dan berhasil.
Selanjutnya setelah Program Selesai di Upload Perhatikan LCD, Jika Percobaan Berhasil LCD akan menampilkan waktu dan tanggal sesuai pada program diatas.
Sampai disini dulu tutorial Arduino UNO kali ini ya sahabat Indobot. Kemudian Setelah berhasil mencoba tutorial ini silahkan pahami programnya dan kembangkan sesuai keinginan kalian. Sampai ketemu di tutorial selanjutnya….
[zombify_post]
Mau segera belajar elektronika dasar? Arduino? selanjutnya Internet of Things? segera Ikuti kursus online Indobot Academy!